Loader

Armin is King : #1 DJ 2012

Started by Gober, 20/10/12, 13:46

Previous topic - Next topic
armin1.jpg

Polling DJ Mag Top 100 DJ untuk tahun 2012 akhirnya diumumkan tadi malam di event Amsterdam Dance Event dan Ministry of Sound UK secara simultan. Dan hasil dari polling akbar DJ dunia ini akhirnya mengumumkan bahwa Armin van Buuren, menepis segala prediksi (atau harapan) awal bahwa akan ada juara baru, akhirnya mendapatkan titel nomer wahid untuk ke 5 kalinya. Sebuah rekor baru dicetak oleh bos Armada ini.

Di posisi kedua menempel ketat Tiesto lalu diikuti oleh the boy wonder Avicii di posisi 3, naik 3 peringkat dari tahun lalu. Album terbarunya "Nothing But The Beat" sepertinya tidak memberikan kekuatan untuk mempertahankan posisi jawara, David Guetta ternyata merosot pamornya ke nomer 4. Si tikus mati, Deadmau5 harus turun peringkat ke nomer 5 tahun ini. Kejutan tahun ini datang dari Hardwell yang berhasil menohok 18 posisi ke urutan 6, Sedangkan hit maker Dash Berlin naik 1 peringkat ke nomer 7. Jumlah pendengar Trance Around the World sepertinya tidak memberi kontribusi banyak kepada si empunya, Above & Beyond harus turun 3 peringkat tahun ini. Di posisi 9 ada Afrojack yang turun 2 peringkat, sedangkan posisi top 10 diisi oleh Sonny Moore atau yang biasa dikenal dengan nama Skrillex yang naik 9 peringkat.

Posisi 11 sampai 20 juga cukup menarik untuk disimak. Posisi 11 diambil oleh Headhunterz, DJ pembawa bendera kejayaan Hard Style, mengangkat prestise genre ini lebih tinggi lagi. Grup yang dikabarkan bubar tahun ini tenyata masih diikut sertakan di polling tahun ini, Swedish House Mafia ada di urutan 12. Pemegang American Best DJ, Markus Schulz harus rela turun 4 peringkat ke angka sial 13. Diikuti Gareth Amery di nomer 14, lalu Steve Aoki, salah satu yang dianggap pantas untuk mendapatkan kenaikan lebih tinggi, membuktikannya dengan naik 27 peringkat ke nomer 14. Legenda Trance PVD turun 5 peringkat ke nomer 16, dibawahnya ada Nicky Romero, Sander van Doorn dan Aly & Fila sampai urutan 19. Kejutan ada di urutan terakhir di segmen ini yaitu anak kemarin sore dari Swedia, Alesso berhasil naik 50 peringkat ke posisi prestise 20! Wow...

Stagnansi di posisi atas bukan berarti list ini sepi dengan muka muka baru. DJ muda bermuka imut banyak yang naik secara drastis tahun ini. Yang menanjak paling banyak tahun ini antara lain Porter Robinson yang berhasil naik 56 peringkat, diikuti oleh Alesso yang naik 50 Peringkat, lalu Brennan Heart 49 peringkat, Dimitri Vegas & Like Mike sama sama naik 41 peringkat dengan Tenishia dan DJ Hardstyle dari belanda Wildstylez berhasil naik 39 peringkat.

Ada yang naik ada yang turun, Bob Sinclair sepertinya yang paling merasakan penurunan terbanyak tahun ini dengan 61 peringkat, diikuti DJ Gaek Benny Benassi dan John Digweed yang turun 43 peringkat. DJ yang paling banyak menuai kontroversi tahun ini Steve Angello harus puas dengan turun 34 peringkat.

Hasil lengkap DJ Mag Top 100 DJ adalah sebagai berikut:

1. Armin van Buuren
2. Tiesto
3. Avicii
4. David Guetta
5. Deadmau5
6. Hardwell
7. Above & Beyond
8. Dash Berlin
9. Afrojack
10. Skrillex

11. Headhunterz
12. Swedish House Mafia
13. Markus Schulz
14. Gareth Emery
15. Steve Aoki
16. Paul van Dyk
17. Nicky Romero
18. Sander Van Doorn
19. Aly & Fila
20. Alesso

21. ATB
22. Ferry Corsten
23. Axwell
24. Dada Life
25. W&W
26. Fedde Le Grand
27. Noisecontrollers
28. Arty
29. Laidback Luke
30. Kaskade

31. Calvin Harris
32. Orjan Nilsen
33. Knife Party
34. Sebastian Ingrosso
35. Chuckie
36. Zatox
37. Coone
38. Dimitri Vegas & Like Mike
39. Cosmic Gate
40. Porter Robinson

41. Wildstylez
42. Angerfist
43. Infected Mushroom
44. Daft Punk
45. Carl Cox
46. Nervo
47. Pete Tha Zouk
48. Martin Solveig
49. Brennan Heart
50. Tenishia

51. Zedd
52. Eric Prydz
53. Bobina
54. Madeon
55. John O' Callaghan
56. DJ Feel
57. Steve Angello
58. Omina
59. Umek
60. Wolfgang Gartner

61. Antoine
62. Tommy Trash
63. Francis Davila
64. D-Block and S-TE-FAN
65. Tritonal
66. Bingo Players
67. Psyko Punkz
68. Shogun
69. Paul Oakenfold
70. Benny Benassi

71. Tydi
72. Mat Zo
73. R3Hab
74. Quentin Mosimann
75. Wasted Penguinz
76. Dirty South
77. Andrew Rayel
78. Richie Hawtin
79. Frontliner
80. Myon & Shane54

81. Heatbeat
82. Thomas Gold
83. Nero
84. Roger Shah
85. Feed Me
86. Mike Candys
87. Andy Moor
88. Ran D
89. Richard Durand
90. Felguk

91. Paul Kalkbrenner
92. Moonbeam
93. Sean Tyas
94. Bob Sinclar
95. Netsky
96. Neelix
97. Mark Knight
98. John Digweed
99. Da Tweekaz
100. Project 46
One cigarette costs 2 minutes of your life. One bottle of beer costs 4 minutes of your life. One working day costs 8 hours of your life.

Ravelex.net - Administrator
Email : Admin[at]rvlx.net
Phone : 021-9996-7859 (office hour)
fax.: 021-7

Congratz min...
"Don't play it safe standing for nothing. Better to die fighting for something"
-Sepet-

-VJ illusion-
myspace.com/vjillusion
ricco.sepet@gmail.com

Gua pikir bakal ada juara baru, ternyata juara baru, muka lama, maap analisa saya salah....
One cigarette costs 2 minutes of your life. One bottle of beer costs 4 minutes of your life. One working day costs 8 hours of your life.

Ravelex.net - Administrator
Email : Admin[at]rvlx.net
Phone : 021-9996-7859 (office hour)
fax.: 021-7



armin tetep numero wahid...
congrats min... *tepuktangan* *tepuktangan*

http://ravelex.net/forum/live-performances/introducing-newcomer-toxicotone-live!!!!/msg596072/#new
"focus is a point of success"
Instagram : FIAN_ENIGMA

#YEAH #TRANCE4LIFE
I love all kinds of house, but i love that deep shit, the real shit, makes you bump your head..


yeaaaaaaahhh... party armin's tour  ;D





cukup setahun aja david guetta..hahahaha..
twitter.com/Yudha_tarunaa
twitter.com/cuebox_sound

CUEBOX SOUNDUSTRY

hoaaaaahhhhmmmmm.......*ngantuk
Play your heart out loud !!!

Trance for life and dats why i love avb

Quote from: Gober on 20/10/12, 14:20
Gua pikir bakal ada juara baru, ternyata juara baru, muka lama, maap analisa saya salah....

Blm pantes Aviici jadi juara baru :p
Impossible is just a big word thrown around by a small men who find it easier to live in the world They've been given than to explore the power they have to change it. Impossible is not a fact. Its an opinion. Impossible is not a declaration. It's a dare

Quote from: Dree_ on 22/10/12, 09:39
Quote from: Gober on 20/10/12, 14:20
Gua pikir bakal ada juara baru, ternyata juara baru, muka lama, maap analisa saya salah....

Blm pantes Aviici jadi juara baru :p

kirain skrilex yang jadi juara :p

dj mag poll sudah waktunya dihilangkan... semoga kita semua pada cepat sadar kalau ranking2an hanya akan merugikan kita semua, EO, clubs, dan yang paling penting kita sebagai fans.
Tour Manager of Apsara | S.O.P | www.djapsara.com
Twitter @DJApsara @ReyLukito
www.facebook.com/apsaraDJ

Avicii belum cukup umur tampaknya... klo doi pindah ke trance sih sabii....ihihihih

1. Armin van Buuren
2. Tiesto
3. Avicii

cocok banget. alesso yg super gokil!! mantap!

@SteveAngello: Why are you guys tripping out about the DJ mag top 100. It's just a magazine. Has nothing to do with what tickets you buy or shows you go to
Visit : @djrangel

"It's not about what you use, it's how you use it.

Quote from: yudha4 on 21/10/12, 16:03
cukup setahun aja david guetta..hahahaha..
Gk boleh2 lama2 emg doi dhaaa..bahayaa ;D

Well ... Emang shining sih bang armin emang apalagi dengan ASOT nya ..
Pantes sih no 1...justru tiesto yg bagus,lama ga kedengeran namanya malah peringkat 2
Well no 1 dj back to trance dj ..
Congrats buat armin .. dimalaysia dia main bulan maret .. apakah bs di bawa ke jakarta lg ??
breath for the beat...

23/10/12, 14:51 #19 Last Edit: 23/10/12, 15:34 by milsmilsmils
list gets more irrelevant every year.

RT @diplo If I ever actually crack DJ mag top 100 I would condsider my career over.. Its full of the worst most generic clowns in the biz

no hate haha

@247dubstep
@247dubstep
@247dubstep
@milsmilsmils
@milsmilsmils
@milsmilsmils

don't take this too seriously kaya ginian sih.. djmags polling pula kan..

setuju sama ini gw:

Quote from: Dj R'AngeL on 23/10/12, 04:02

@SteveAngello: Why are you guys tripping out about the DJ mag top 100. It's just a magazine. Has nothing to do with what tickets you buy or shows you go to


akhirnya steve angelo bisa bijak juga  ;D ;D
audio  - video - disco
I hear - I see  - I learn

Quote from: walasok on 31/10/12, 17:00
don't take this too seriously kaya ginian sih.. djmags polling pula kan..

setuju sama ini gw:

Quote from: Dj R'AngeL on 23/10/12, 04:02

@SteveAngello: Why are you guys tripping out about the DJ mag top 100. It's just a magazine. Has nothing to do with what tickets you buy or shows you go to


akhirnya steve angelo bisa bijak juga  ;D ;D

Bijak? hahahah kayaknya si itu pernyataan steve angello yang paling bodoh yang gw pernah denger, jelas2 dj mag polling sangat mempengaruhi piliham crowd mau kemana, bukannya itu yany digembar gemborin promotor, sampe orang berjubel2 nonton guetta, etc?

polling yang sudah mengesampingkan nilai artistik gini emang seharusmya ditiadakan ajalah, misleading aja...

peace out
Play your heart out loud !!!



what we want what we believe

@ucil

yepp itu merupakan salah satu faktor yang gw yakin membuat orang jadi pengen dateng nonton those djs performances, tapi imho itu bukan major factor nya.. apalagi kalo ngomongin guetta, gw rasa malah karena many of his hits songs yang bikin orang bejubel dateng..

just my two cents
audio  - video - disco
I hear - I see  - I learn

@Walasok

gw sih gak yakin kalo Guetta cuma no. 159 di DJ mag poll, promotor atau sponsor bakalan ada yang ngelirik, but then again i'm mostly wrong.... heheheh  ;D ;D ;D

peace out yo
Play your heart out loud !!!