Loader

Krakatoa Boom Box NYE @ Lampung

Started by Gober, 06/01/11, 01:14

Previous topic - Next topic
krakatoa.jpg

Provinsi Lampung kembali dibakar oleh berbagi macam genre electronic dance music pada pergantian malam tahun baru 2010-2011, dimana Travellers Krakatoa Nirwana Resort & Pulaupasir foundation menyelenggarakan sebuah NYE beach party yang menarik dengan menyediakan 2 party arena.

Area A (Kiluan Bar)
bertempat di dalam sebuah bar bernama KILUAN BAR, dengan disain bar yang unik dimana bar tersebut berbentuk sebuah semi outdoor area dengan pemandangan laut lampung pada sisi kirinya. Keunikan area A menyuguhkan dj-dj lokal Lampung bersama tampilan visual set bertemakan kiri persembahan VJ Baxer.

Rundown Arena A:
12.00am-01.30am  |   DJ Reefqee (Pharmacy)
01.30am-2.30am   |   DJ B'Jay (Dub Research)
2.30am-03.15am    |   RYAN MADYA aka DJ PHUTURE89 (Pulaupasir foundation/1945mf)
03.15am-04.00am  |  DJ FADJAR (Pulaupasir foundation)
with VJ Baxer (Bayangan Hitam Artwork)

Area B (Basketball Yard)
Diadakan di Lapangan basket Travellers resort yang cukup besar areanya, dengan penampilan awal homeband lokal bernama Angela Band, dan tempat ini merupakan area terbuka yang dikelilingi pemandangan laut teluk Lampung dan Area Pantai serta pohon kelapa hijau yang memberikan efek pantai yang sangat segar dan murni.

Rundown Arena B:
12.00am-01.30am  |  RYAN MADYA aka DJ PHUTURE89 (Pulaupasir foundation/1945mf)
01.30am-2.30am   |   DJ FADJAR (Pulaupasir foundation)
2.30am-04.00am    |   DJ Reefqee (Pharmacy)
With MC Afterskool

with VJ Baxer (Bayangan Hitam Artwork)

Total 1200 party goers hadir pada event ini, dan 2 party arena yang ada dipenuhi pecinta electronic dance music, pemandangan yang sangat menyenangkan dan menarik. Keunikan lainnya diberikan Pulauapsir foundation pada music policy yang berbeda pada 2 arena yang ada, walaupun dengan Total hanya 4 DJ yang tampil, namun Arena A terdengar lebih gelap dan underground dimana menyuguhkan Tech House, Tribal, Funky tech dan Minimal. Arena B dapat dikatakan lebih masa kini dengan disuguhkan Mash Up dan Urban Music, dimana setiap DJ nya memainkan Dirty Dutch, Dirty Electro, Fidget, Bassline dan Wonky.

Acara berakhir tepat pukul 04.14am, dan terdapat ratusan orang yang tertidur di semua sisi area pantai dan resort, kami tidak tahu mengapa dan kenapa ? apakah mereka lupa pulang atau mereka memang niat untuk tidur  menikmati hari pertama di tahun 2011 di alam terbuka :)

Keesokan paginya tepat pukul 08.00am pada hari Sabtu, 1 Januari 2011 acara dilanjutkan oleh Afterskool Krakatoa Fixie Ride, dimana diikuti 20 peng-gowes fixie yang tergabung pada Lampung Afterskool Fixed Gear.

Happy Nu Year 2011 Ravelex, Happy Nu Year Indonesia!

Ryan Madya aka DJ Phuture89



[smg id=2421][smg id=2439][smg id=2438][smg id=2436][smg id=2435][smg id=2432][smg id=2430][smg id=2425][smg id=2424]
One cigarette costs 2 minutes of your life. One bottle of beer costs 4 minutes of your life. One working day costs 8 hours of your life.

Ravelex.net - Administrator
Email : Admin[at]rvlx.net
Phone : 021-9996-7859 (office hour)
fax.: 021-7

mantap om ryan sukses acara nya *bgs* *bgs* *bgs* *bgs*
twitter.com/Yudha_tarunaa
twitter.com/cuebox_sound

CUEBOX SOUNDUSTRY

thx yudha..this the beats of sumatera :)
what we want what we believe

thx ravelex dan gober atas liputannya. sangat membantu perjuangan Sumatera :) Vive Le Indonesia!
what we want what we believe

wicked party........   *bgs* *bgs*
ajaysurajay a.k.a Big Jay
FilterFunk / Filter Management

address :
Jl. Teuku Umar gg. Buntu no 17 Tanjung Karang
Bandar Lampung, Lampung 35112
ph: +6281957088486